Monday, February 12, 2018

Langkah konfigurasi routing statik di cisco packettracer

Posted by Belajar Islam on February 12, 2018 with No comments


 
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ



A. Pendahuluan
Hay… bertemu lagi dengan saya Di blog saya kali ini saya akan sedikit sharing tentang langkah konfigurasi raouting statik di Cisco packkettracer yang saya pelajari saat training CCNA di BLC Telkom Klaten.

1.Pengertian
adalah sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai penghalaan. Proses penghalaan terjadi pada lapisan 3 ( lapisan jaringan seperti internet protocol) dari protocol tumpukan(stack protocol) tujuh lapi OSI.
Routing statik adalah Pengertian Router adalah sebuah alat jaringan komputer yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai routing.
Router berfungsi sebagai penghubung antar dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Suatu router bisa berupa sebuah device yang dirancang khusus untuk berfungsi sebagai router (dedicated router), atau bisa sebuah PC yang difungsikan sebagai router (PC Router).
2. Latar belakang
Latar belakang dari kegiatan ini yaitu saya ingin menghubungkan antar dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Suatu router bisa berupa sebuah device yang dirancang khusus untuk berfungsi sebagai router (dedicated router.
3.Maksud dan tujuan
Maksud dan tujuan saya yakni ingin menghubungkan 3 buah router agar dapat saling berhubungan meskipun dalam network yang berbeda.

B.Alat dan bahan
laptop
software cisco packettracer
C.Jangkau waktu pelaksanan
sekitar 25 menit
D.Proses dan tahapan

a. Buatlah topologi, seperti gambar di bawah ini






b. Berikan nama pada masing-masing router , kemudian beri ip pada setiap router sesuai dengan networknya.




                                                   Untuk router 1



                       
                                                      untuk router2




                                                         Untuk roouter 3


                   
c. kemudian buatlah tabel routing pada router, seperti gambar di bawah ini.

                         

                                                 untuk router 1


                                                             untuk router 4


point penting untuk router 2 tidak tidak di konfigurasi karena otomatis raouter 2 sudah
 terkoneksi dengan router 1 dan 3
c. coba cek koneksi dengan melakukan ping ,semisal dari router ke router lain.





      Dari router 1 ping ke router 3

        Dari router 3 ping ke router 1
 
G. Kesimpulan
untuk dapat mengoneksikan suatu host ke host yang lain dengan menggunakan router, konfigurasi router harus dilakukan dengan teliti danbenar, yakni dalam pemberian alamat ip, sebnet mask, dan default gateway .

H.Referensi dan daftar pusaka
https://id.wikipedia.org/wiki/Penghala
dan dari kakak training CCNA 
kak dewa baginda dan kak fauzan
   


















0 comments:

Post a Comment